Memasuki era Kampus Merdeka dan Merdeka Belajar saat ini Kerjasama dengan organisasi profesi merupakan hal yang harus dilakukan oleh ..
Barda Nawawie Arief menyatakan bahwa llmu hukum Indonesia adalah …
Bagaimana menyeimbangkan pengetahuan dan keterampilan hukum?
Menghasilkan Para Ahli Hukum Terbaik?
Indonesia adalah Negara Hukum. Demikian tegas dinyatakan dalam UUD NRI Tahun 1945. Negara Hukum tak sekedar soal bagaimana hukum dibuat dan ditegakkan, tetapi tentu saja didalamnya termasuk bagaimana hukum dipelajari. Tak berlebihan bila kita bersepakat bahwa pendidikan hukum adalah bagian dari menghadirkan negara hukum dalam kenyataan kehidupan masyarakat dan bernegara. Oleh karena itu pendidikan hukum tak sekedar suatu keluaran mengenai penguasaan dan keterampilan hukum dalam ukuran profesionalisme, tetapi didasari dimensi etik dan dan dilaksanakan dengan nilai intergritas. Jaringan Pendidikan Hukum Indonesia (JPHI) ini merupakan wadah berhimpun, berjejaring untuk saling memberdayakan melalui pertukaran informasi, gagasan dan kerjasama secara sukarela. Harapannya sinergi jejaring dalam pendidikan hukum, berkontribusi jangka panjang meneguhkan negara hukum melalui pendidikan hukum yang lebih baik
Hubungi Kami:
(Indonesian Legal Education Network) merupakan jejaring yang diinisiasi dalam program LEAP-OKP oleh 6 Fakultas Hukum di Indonesia.
Email : editor@japhi.id
(Orange Knowledge Programme is funded by the Dutch Ministry of Foreign Affairs, and managed by Nuffic)